Promo, Simulasi Kredit dan Harga Terbaru Mitsubishi L300 Medan Agustus 2021

28 July 2021

Promo, Simulasi Kredit dan Harga Terbaru Mitsubishi L300 Medan Agustus 2021

Halo, Sahabat Mitsubishi! 

Apa kabarnya? Semoga dalam keadaan sehat. 

Tak terasa kita sudah memasuki bulan Agustus 2021. Mitsubishi kembali menghadirkan beragam promo dan penawaran menarik untuk Bapak/Ibu semua, khususnya promo pada kendaraan niaga yang pasti tidak asing lagi untuk para pelaku bisnis di Indonesia yakni Mitsubishi L300 (Pick Up). 

Harga L300 Medan Agustus 2021 dengan cashback puluhan juta rupiah bisa Anda dapatkan di Dealer Mitsubishi, Sardana IndahBerlian Motor. 

Meski pandemi covid-19, bisnis tidak boleh surut. Tetap semangat menjadi pejuang rupiah, ya Sahabat Mitsubishi dengan tetap menjaga protokol kesehatan. 
Langsung saja, berikut harga Mitsubishi L300 Medan Agustus 2021: 

L300 PU STD Rp. 219 juta 
DP mulai  Rp. 53 juta/Angsr.  Mulai Rp. 5 jutaan  

L300 PU FD/FB Rp. 220 juta 
DP mulai Rp, 54 juta/Angsr. Mulai Rp. 5 jutaan  

L300 Cabin Chasis Rp. 214,5 juta 
DP mulai Rp. 53 juta/Angsr Mulai Rp. 5 jutaan

*Harga yang tertera belum termasuk cashback dari dealer 
**Simulasi kredit menggunakan leasing Dipo Star Finance 


Dapatkan juga berbagai simulasi kredit yang bisa menyesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan finansial Bapak/Ibu, yang bisa dikonsultasikan via whatsapp kami di 0811-654-1800 (Digital Marketing Sardana) atau klik di sini. 

Anda pun bisa memilih leasing atau sarana pembiayaan lain yang tentunya kami akan bantu proses sampai unitnya jadi. Jangan tunggu lama-lama, dapatkan Mitsubishi L300 Medan dengan harga terbaik. 

Penutup 

Untuk informasi penawaran dan pembelian lebih lanjut bisa datang ke Dealer Sardana IndahBerlian Motor, yang terletak di lokasi berikut:  (Pilih yang terdekat dari lokasi Anda)

1.    Jalan Gatot Subroto No. 437, Kota Medan.
2.    JL. Putri Hijau NO.4A, Medan – 20111
3.    Jl. Boulevard Barat No. 8 Bundaran Komp Cemara Asri



Tak perlu sungkan untuk menghubungi kami, ya Sahabat Mitsubishi!  

Promo Mitsubishi L300 (Pick Up) Medan Agustus 2021 ini akan memudahkan Anda dalam membeli kendaraan niaga terbaik dari Mitsubishi. Dipercaya selama puluhan tahun dari generasi ke generasi, Mitsubishi L300 adalah andalan pelaku usaha di Indonesia yang kualitas, daya angkut dan ketahanannya boleh diadu. 

Mitsubishi, Pasti Sardana!

BERITA LAINNYA

Promo Service Mitsubishi dan Mitsubishi Fuso Februari 2025
Promo Service Mitsubishi dan Mitsubishi Fuso Februari 2025

Halo, Sahabat Mitsubishi dan Mitsubishi Fuso! Sudah booking service mobil Mitsubishi kamu? ...

Lebih lanjut...
Kenapa Harga Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Bekas Tetap Stabil?
Kenapa Harga Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Bekas Tetap Stabil?

Sejak diluncurkan pada 2017, Mitsubishi Xpander telah mengubah peta persaingan otomotif di Indonesia khususnya dalam hal persaingan di segmen MPV. Hampir eksis selama sat...

Lebih lanjut...
Empat Pertimbangan Membeli Mitsubishi Xpander Exceed!
Empat Pertimbangan Membeli Mitsubishi Xpander Exceed!

Halo, Sahabat Mitsubishi! Bingung mau beli varian Mitsubishi Xpander yang mana? Mitsubishi Xpander Exceed adalah satu dari beberapa v...

Lebih lanjut...